Cara Merubah Terminal Windows Menjadi Seperti Backtrack - EvanHavidz's
Tuesday, 18 November 2014

22:47
2
Halo sobat EvanHavidz's

Buat kalian yang bosan dengan Terminal windows kalian , Admin akan share terminal backtrack yang bisa dipakai di windows  .

Oke langsung saja preview nya bisa dilihat



Bagi kalian yang ingin mendownload nya bisa klik image dibawah

Lalu bagaimana cara install nya ? 

oke ikuti step dibawah ini untuk install Terminal nya :

1. Download dulu file nya bro ;)
2. Ekstrak dan rename file nya menjadi cmd2 
3. Lalu copy file cmd2 dan paste file tadi ke C:\Windows\System32
4. Coba panggil file nya lewat Search All Programs and File


5. Klik dan lihat hasilnya bro hehe


Tag : cmd keren , cara merubah cmd windows 7 , terminal backtrack , cmd windows keren , terminal windows keren 

2 comments:

  1. fresh artikel thanks bro
    www.jakaprimamaulana.blogspot.com

    ReplyDelete
  2. kenapa saya gak berubah jadi kaya backtrack ?

    ReplyDelete
:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.